Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Tata Cara dan Mekanisme Pengisian Blangko Ijasah Tahun 2019

Sebelum melakukan pengisian pada blanko ijasah sebagai guru yang bertanggung jawab haruslah sudah membaca dan memahami tata cara pengisian blanko ijasah sesuai dengan juknis ijasah 2019 yang dapat di unduh pada link di bawah.

Namun sebelum mengunduh juknis ijasah tersebut ada hal-hal yang bisa dipahami terlebih dahulu diantaranya :

A. Spesifikasi Blanko Ijasah

a. Jenis : kertas berpengaman khusus (security papper)
b. Ukuran : 21 cm x 29,7 cm
c. Berat : 150 gr / m2 dengan toleransi kurang lebih 4 gr /m2
d. Tebal : 180 - 210 mikrometer
e. Opasitas : minimum 90%
f. Kecerahan : 80% dengan toleransi kurang lebih 5% (brigthness)
g. Bahan : pulp kayu kimia 100%
h. Warna : krem
i. Pengaman : tanda air lambang negara Garuda Pancasila sebar dan
j. Minutering : 1) berupa serat berwarna merah kasat mata yang berpendar berwarna merah jika disinari dengan sinar ultra violet.  2). berupa serat berwarna biru dan kuning tidak kasat mata yang berpendar berwarna biru dan kuning jika disinari dengan sinar ultra violet.

Spesifikasi bingkai Blangko Ijazah sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf
b sebagai berikut:
a. berbentuk persegi panjang vertikal;
b. lebar 1,5 c m dengan jara k 1 cm dar i tepi kertas;
c. berbentuk ornamen;
d. kombinas i warna :
1) merah (pantone 206 U), kuning (pantone 123 U), dan hitam (Pantone Blac k 6 C) untu k SD/SPK , SDLB , dan Paket A;
2) biru (pantone 293 U), kuning (pantone 123 U), dan hitam (Pantone Blac k 6 C) untu k SMP/SPK, SMPLB , dan Paket B ;
3) abu-abu (pantone 430 U), kuning (pantone 123 U), dan hitam (Pantone Blac k 6 C) untu k SMA/SPK, SMALB , dan Paket C; dan
4) Hijau (pantone 620 CVU), kuning (pantone 123 U), dan hitam (Pantone Blac k 6 C)untuk SMK.

Tata cara dan mekanisme pengisian ijasah tahun 2019


DAFTAR NOMOR KODE PENERBITAN IJAZAH KHUSUS UNTUK SD

Kode tempat penerbitan, terdiri atas:
a. Kode penerbitan dalam negeri, untuk Ijazab yang diterbitkan oleb sekolah di dalam negeri, berupa dua huruf kapital (DN) dan dua digit angka arab. dengan urutan sebagai berikut:

DN-01 Propinsi Daerab Khusus Ibukota J a k a r t a
DN-02 Propinsi J a w a Barat
DN-03 Propinsi J a w a Tengah
DN-04 Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
DN-05 Propinsi J a w a Timur
DN-06 Propinsi Aceh
DN-07 Propinsi Sumatera Utara
DN-08 Propinsi Sumatera Barat
DN-09 Propinsi Riau
DN-10 Propinsi Jambi
DN-11 Propinsi Sumatera Selatan
DN-12 Propinsi Lampung
DN-13 Propinsi Kalimantan Barat
DN-14 Propinsi Kalimantan Tengah
DN-15 Propinsi Kalimantan Selatan
DN-16 Propinsi Kalimantan Timur
DN-17 Propinsi Sulawesi Utara
DN-18 Propinsi Sulawesi Tengah
DN-19 Propmsi Sulawesi Selatan
DN-20 Propinsi Sulawesi Tenggara
DN-21 Propinsi Maluku
DN-22 Propinsi Bali
DN-23 Propinsi Nusa Tenggara Barat
DN-24 Propinsi Nusa Tenggara Timur
DN-25 Propinsi Papua
DN-26 Propinsi Bengkulu
DN-27 Propinsi Maluku Utara
DN-28 Propinsi Kepulauan Bangka Belitung
DN-29 Propinsi Gorontalo
DN-30 Propinsi Banten
DN-31 Propinsi Kepulauan Riau
DN-32 Propinsi Sulawesi Barat
DN-33 Propinsi Papua Barat
DN-34 Propinsi Kalimantan Utara

Download Juknis Ijasah Tahun 2019

Posting Komentar untuk "Tata Cara dan Mekanisme Pengisian Blangko Ijasah Tahun 2019"